Di Dove, kami percaya tidak ada remaja yang harus terhambat dalam mencapai potensi mereka. Namun, rendahnya kepercayaan diri dan kekhawatiran mereka akan penampilannya dapat membuat remaja berhenti menjadi versi terbaik dari diri mereka, mempengaruhi kesehatan dan pertemanan mereka bahkan performa mereka di sekolah.
Selama lebih dari 10 tahun, kami telah membantu orang tua, mentor, guru, dan pemimpin muda menyampaikan pendidikan mengenai kepercayaan diri yang telah menjangkau lebih dari 20 juta remaja sejauh ini. Bergabunglah dengan kami untuk membantu meraih lebih banyak lagi.
audiensi
topik
kelompok umur
11 sampai 16 tahun
Manfaat olahraga tidak hanya untuk kesehatan fisik, tapi lebih dari itu. Temukan fakta ilmiah tentang hubungan positif antara olahraga dan citra tubuh, dan beri anak Anda rangsangan untuk mau berolahraga, dengan daftar aktivitas kami.
topik
dsep
8 sampai 16 tahun
Di Dove, kami berkomitmen untuk menjadikan kecantikan sebagai sumber kepercayaan diri, bukan kekhawatiran. Itulah sebabnya kami adalah mitra pendiri Be Real Campaign - sebuah gerakan nasional yang dibentuk sebagai tanggapan terhadap laporan Reflections on Body Image dari All Party Parliamentary Group for Body Image. Bersama-sama, kita berkampanye untuk mengubah sikap terhadap gambaran tubuh, menempatkan kesehatan di atas penampilan, dan membantu kita semua untuk percaya diri dengan tubuh kita.
audiensi
topik
kelompok umur
11 sampai 16 tahun
Teknologi baru telah memudahkan para pembully untuk menjangkau para korbannya. Jika menurut anda anak anda terpengaruh, gunakan daftar aktivitas kami untuk saran akan bagaimana mendukung dan melindungi anak anda dari cyberbullying.
audiensi
topik
kelompok umur
8 sampai 16 tahun
Jika Anda merasa rendah diri dan kurang percaya diri, kenegatifan Anda bisa mempengaruhi anak Anda. Gunakan action checklist kami untuk menghilangkan kritik terhadap diri sendiri - dan berikan anak Anda dorongan kepercayaan diri juga
audiensi
topik
kelompok umur
11 sampai 16 tahun
Mengapa 'tampilan terbaru' ini tidak selalu sesuai dengan kehidupan sehari-hari di dunia nyata? Penampilan seperti apa yang anda terapkan setelah tumbuh dewasa? Tren bisa berlanjut, tapi aspirasi anak muda dan kegelisahan mereka tidak lekang oleh waktu
audiensi
topik
kelompok umur
8 sampai 16 tahun
Kepercayaan diri yang rendah dapat menjadi sulit untuk diketahui dan lebih sulit lagi untuk di pahami, itulah mengapa Dove memiliki misi untuk membantu semua orang mendukung remaja untuk lebih percaya diri
audiensi
topik
kelompok umur
8 sampai 16 tahun
Sebagai orang tua, wajar bila menginginkan yang terbaik untuk anak – ingin melihat mereka tumbuh menjadi individu yang bahagia, sehat dan percaya diri.
Namun terkadang hal ini lebih mudah untuk diucapkan daripada dilakukan, terlebih ketika mereka memasuki masa remaja, saat mulai terjadi perubahan pada tubuh mereka, ini menjadikan rasa percaya diri mereka rapuh dan sulit bagi mereka untuk melewati transisi dari masa kanak-kanak.
audiensi
topik
kelompok umur
8 sampai 16 tahun
Sebuah fakta mengejutkan bahwa 8 dari 10 remaja perempuan sangat khawatir akan gambaran tubuh sehingga mereka menarik diri dari aktivitas kehidupan yang penting
audiensi
topik
kelompok umur
8 sampai 14 tahun
Dalam dunia media sosial yang mempesona, anak muda masa kini sering menjalani kehidupan mereka dari sudut pandang audiens online. Bagi mereka yang berasal dari generasi yang berbeda, kata 'check in' online atau berbagi selfie untuk memberi tahu orang-orang di mana Anda berada dan apa yang Anda rencanakan mungkin aneh. Tapi bagi kaum muda saat ini, mendapatkan 'likes' di foto, posting atau komentar di dunia maya bisa memdatangkan rasa sukses dan penerimaan masyarakat yang kuat.